Tegaskan Komitmen dan Integritas, CV RM Siap Lawan Pemberitaan Negatif

Pengaspalan jalan oleh CV Raudah Mandiri
Sumber :

"Alasan CV Raudah Mandiri dipercaya mengerjakan berbagai proyek di wilayah Ciawi adalah karena kami memiliki integritas dan etos kerja. Perusahaan kami dianggap mampu menyelesaikan pekerjaan sesuai kesepakatan," jelasnya.

 

Terkait pemberitaan yang dinilai negatif, perusahaan menegaskan akan menggunakan hak jawab dan hak koreksi sesuai undang-undang pers. Jika langkah hukum ini tidak diindahkan, pihaknya akan mengajukan pengaduan ke Dewan Pers atau aparat penegak hukum.

 

"Kami telah mendalami dan menelusuri beberapa pemberitaan tersebut, yang diduga kuat bermuatan negatif dan berpotensi melanggar prosedur jurnalistik maupun ketentuan perusahaan pers. Karena itu, kami akan menempuh prosedur yang ditetapkan Dewan Pers," tegas Feri.

 

Rekam Jejak